Dengan diadakannya kegiatan ini dapat menumbuhkan semangat patriotisme, nasionalisme, memperkuat rasa kebersamaan, dan meningkatkan rasa kreatifitas. Selain itu dapat belajar untuk berkomunikasi dalam kelompok, memberi atau mengikuti arahan, dan saling bahu-membahu untuk mencapai tujuan bersama.